Barito Putra Ingin Hapus Memori Pahit Inter Island Cup 2012
Editor Bolanet | 3 Januari 2014 16:47
Karena itu, bertekad memberikan seluruh kemampuan. Skuad yang dibesut Salahudin tersebut, merupakan peserta IIC 2014 dari zona Kalimantan.
Barito Putera sudah ditetapkan sebagai tuan rumah zona Kalimantan yang terdiri dari empat klub yakni Barito, Persisam Samarinda, Mitra Kukar, dan Persiba Balikpapan. Barito pun menyatakan akan tampil serius pada turnamen tersebut.
Salahudin menuturkan, jika melihat peta kekuatan lawan di zona Kalimantan, tidak berbeda dibandingkan dengan IIC pada musim lalu. Yang membedakan, kali ini zona Kalimantan akan meloloskan dua tim ke babak delapan besar.
Kami ingin menghapus memori pahit IIC 2012. Ketika itu, kami berada di dasar klasemen grup di bawah Persisam, Mitra Kukar dan Persiba, kenang Salahudin.
Diterangkannya, Barito hanya mampu mengoleksi satu poin hasil sekali seri melawan Persiba dan dua kali kalah menghadapi Persisam dan Mitra Kukar.
Walau semua tim targetnya sama di IIC, kali ini kami harus lebih baik. Apalagi, kami selalu serius melakukan persiapan menghadapi semua pertandingan, tutur Salahudin.
Salahudin berharap, skuat Barito Putera saling bahu-membahu. Diantaranya, Kayamba, James Koko, Tony Cussel dan Ruben Wuarbanaran.
Hanya saja, Salahudin memiliki sedikit kendala dalam menyiapkan tim. Yakni, adanya beberapa pemain yang baru pulih dari cedera dan sakit, seperti Yongki Aribowo dan Amirul Mukminin.
Karena itu, Salahudin terlihat enggan memaksakan mereka untuk tampil di IIC dan memberikan waktu penyembuhan lebih lama sebelum tampil di ISL 2014.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terancam Tanpa Pemain ISL, Tim PON Jatim Pusing
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 13:31
-
Gantikan ISL, Indonesia Super Competition Akan Digelar
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 19:00
-
La Nyalla Hadiri Pertemuan PT Liga Dengan Klub ISL
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 17:44
-
Sukses Gelar Piala Presiden, Saatnya Mahaka Jadi Operator Liga?
Editorial 21 Oktober 2015, 11:59
-
Fatamorgana Sepakbola Indonesia
Editorial 15 Oktober 2015, 15:50
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








