Bawa Pulang Satu Poin, PSIS Semarang Tak Puas
Aga Deta | 8 April 2018 01:12
Bola.net - - Pelatih PSIS Semarang, Vincenzo Alberto Annese tidak puas dengan hasil yang diraih timnya di markas Bhayangkara FC pada pekan ketiga Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Padahal Laskar Mahesa Jenar bisa membawa pulang satu poin ke Semarang.
Alasan ketidakpuasan pelatih asal Italia ini karena sedianya Haudi Abdillah dan kolega bisa memenangkan pertandingan mengingat banyaknya peluang yang didapatkan. Namun gagal dimaksimalkan dengan baik oleh pasukannya.
Kami kecewa dengan hasil imbang ini karena harusnya kami mampu meraih tiga poin dari laga ini, ungkap Vincenzo Annese usai pertandingan.
Kami banyak menciptakan peluang, tapi saya bangga karena para pemain tampil maksimal, imbuh pelatih yang pernah menangani klub Liga Primier Ghana ini.
Meski demikian pelatih berlisensi UEFA Pro ini, tetap mengambil pelajaran dari pertandingan tersebut. Sehingga di laga-laga berikutnya tim kebanggaan Kota Lumpia ini bisa bermain sesuai dengan skema yang diinginkan dan mampu meraih poin penuh.
Sementara itu, penyerang PSIS, Hari Nur Yulianto tetap bersyukur dengan dengan satu poin yang berhasil dibawa pulang timnya. A apalagi pada pertandingan tersebut, ia mampu mencetak gol pertamanya di Liga 1 musim ini.
Saya berharap bisa lebih baik ke depannya. Baik individu maupun secara tim, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











