Berubah Total, PT LI Terus Lakukan Simulasi Penjadwalan
Editor Bolanet | 26 Februari 2015 21:54
Rencana awal PT Liga Indonesia (PT LI) menggulirkannya pada 20 Februari lalu, terbentur kebijakan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI) dan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).
Alhasil, Persib Bandung terpaksa batal melawan Persipura Jayapura di partai pembuka pada 20 Februari tersebut.
Jadwal dan rangkaian pertandingan berubah 100 persen. Begitu juga, laga pembuka atau kick-off antara Persib melawan Persipura. Kini, kami masih terus melakukan simulasi penjadwalan, terang CEO PT LI, Joko Driyono.
Jadwal ditarget sudah dirampungkan dalam satu bulan. Tentunya, sebelum kick-off ISL, yang rencananya 4 April. Hal tersebut, benar-benar menjadi fokus kami. Semoga dalam seminggu ini, selesai dan kami bisa bertemu dengan teman-teman klub pekan depan agar jadwal bisa difinalisasi segera, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung: Ganjalan yang Iringi Laju Tim di Putaran Pertama BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 16:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








