BRI Liga 1 2021/2022: Kalahkan PSM, Arema FC Akui Layak Menang
Yaumil Azis | 31 Maret 2022 00:34
Bola.net - Eduardo Almeida angkat bicara soal kemenangan anak asuhnya pada laga pamungkas mereka di BRI Liga 1 2021/2022, kontra PSM Makassar. Pelatih Arema FC ini mengaku anak asuhnya memang layak memenangi laga tersebut.
"Saya rasa, kami bermain baik. Kami mendapat tiga poin dan berhasil meraih target pada laga ini," kata Almeida, usai laga.
"Kami berhasil membuktikan sebagai tim yang paling ingin meraih kemenangan di lapangan. kami melakukan segalanya di pertandingan untuk meraih kemenangan," sambungnya.
Sebelumnya, Arema FC sukses memungkasi perjalanan mereka di BRI Liga 1 2021/2022 dengan baik. Klub berlogo singa mengepal tersebut mengalahkan PSM Makassar dengan skor 1-0, pada laga yang dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Rabu (30/03). Gol semata wayang ini dicetak Carlos Fortes pada menit ke-86.
Dengan kemenangan ini, Arema FC menempati peringkat keempat dalam klasemen akhir. Mereka mengoleksi 65 angka dari 34 laga. Sementara, PSM Makassar berada di posisi 13. mereka mengumpulkan 38 poin dari 34 pertandingan.
Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Bahagia Raih Tiga Poin
Sementara itu, Almeida sendiri mengaku bahagia dengan kemenangan tersebut. Pelatih asal Portugal tersebut menyebut kemenangan ini merupakan keberhasilan mereka happy ending pada kompetisi ini.
"Saya merasa bersyukur menutup musim dengan kemenangan," kata Almeida.
"Terima kasih banyak untuk tim, manajemen, ofisial, dan semua pemain juga pelatih, yang sudah bekerja keras sampai detik ini. Terima kasih," sambungnya.
Klasemen BRI Liga 1
(Bola.net/Dendy Gandakusumah)
Baca juga:
- Hasil BRI Liga 1: Arema Tutup Musim Dengan Raih Kemenangan Atas PSM
- BRI Liga 1 2021/2022: Hadapi Arema FC, PSM Makassar Siap Matikan Carlos Fortes
- Aji Santoso: Seharusnya Laga Persebaya, Arema dan Bhayangkara FC Barengan
- BRI Liga 1 2021/2022: Abaikan Peringkat, Arema FC Fokus Hadapi PSM Makassar
- BRI Liga 1 2021/2022: Hadapi Arema FC, PSM Makassar Bidik Happy Ending
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








