Cedera Mulai Pulih, Kaharuddin Segera Gabung PSM di Surabaya
Editor Bolanet | 4 Februari 2014 16:42
Dengan perawatan yang intensif, kini kondisi winger tersebut semakin membaik. Bahkan ia sudah bisa berlari kencang yang menjadi ciri khasnya selama ini.
Fisioterapis PSM, Immanuel Maulang, mengatakan jika kondisi Kahar terus membaik. Jika sudah pulih 100 persen, Kahar akan menyusul ke Surabaya, akhir pekan ini.
Untuk memulihkan itu, saya masih berikan porsi latihan fitness kepada Kahar. Namun, kondisinya terus membaik, kata Nuel.
Mungkin hari Jumat ini sudah bisa ke Surabaya. Supaya bisa berlatih bersama-sama pemain lainnya, lanjut Nuel.
Kahar dipastikan masih akan absen saat PSM melawan Mitra Kukar, Jumat (7/2/2014) nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Nonton Streaming Persib vs PSM di Indosiar dan Vidio Hari Ini
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:11
-
Persib Terancam Pincang saat Menjamu PSM Makassar di BRI Super League
Bola Indonesia 26 Desember 2025, 22:53
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs PSM Makassar 27 Desember 2025
Bola Indonesia 26 Desember 2025, 04:07
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









