Cedera PCL, Purwaka Harus Menepi Minimal Sebulan
Editor Bolanet | 19 Juli 2018 21:05
Purwaka menderita cedera pada laga kontra Persela Lamongan beberapa waktu lalu. Pada laga itu, Purwaka harus diganti kala babak pertama masih menyisakan 15 menit. Posisi pemain berusia 34 tahun tersebut kemudian diisi Israel Wamiau.
Menurut hasil MRI, Purwaka mengalami cedera pada PCL (Posterior Cruciate Ligament). Observasi pertama, ia harus rehat selama sebulan. Nanti, setelah sebulan, akan ada observasi lagi, ujar Sporttherapist Arema FC, David Setiawan.
David menyebut, lamanya Purwaka harus menepi ini tak lepas dari jenis cederanya. Cedera ligamen memang perlu waktu pemulihan lebih lama. Hal ini tak seperti cedera engkel atau lainnya. Jadi, kita memang harus bersabar, ucap David.
Menurut David, sepintas, kondisi Purwaka tak tampak mengalami cedera. Bahkan, alumnus Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Jakarta tersebut menambahkan, Purwaka tak merasakan sakit kala berjalan.
Ia baru merasa sakit saat melakukan gerakan eksplosif, tuturnya.
Menurut David, saat ini Purwaka tak sepenuhnya rehat. Pemain yang pernah memperkuat Persib Bandung tersebut juga telah menjalani sejumlah program rehabilitasi untuk memulihkan cederanya.
Pagi, ia ke gym atau kolam. Sementara, untuk sorenya, ia beristirahat. Selain itu, ada terapi es, tandasnya.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Kekalahan Beruntun, Kolektor Kartu Merah: Rapor Horor Persijap di BRI Super League
Bola Indonesia 12 November 2025, 14:09
-
Ong Kim Swee: Timnas Indonesia U-17 Tidak Gagal, Justru Dapat Ilmu Mahal
Bola Indonesia 12 November 2025, 13:52
LATEST UPDATE
-
Italia Dibantai Norwegia di San Siro, Ini Pengakuan Pahit Locatelli
Piala Dunia 17 November 2025, 13:23
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Apakah Portugal Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo? Ini Jawaban Roberto Martinez
Piala Dunia 17 November 2025, 12:12
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Otomotif 17 November 2025, 11:47

-
Akhirnya! Lisandro Martinez Bakal Comeback di MU Pekan Ini?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:44
-
Reaksi Penuh Gairah Cristiano Ronaldo Usai Portugal Resmi Lolos ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 11:36
-
Spill Fabrizio Romano Spill Gelandang Incaran Utama Manchester United, Siapa?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:30
-
Setelah Alejandro Garnacho, Chelsea Mau Bajak Marcus Rashford dari MU?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55









