Cerita Suporter Persis Solo Bawa Istri dan Anak ke Pembukaan Piala Presiden 2022: Bukti Stadion Aman dan Nyaman
Serafin Unus Pasi | 11 Juni 2022 18:08
Bola.net - Dua tahun pandemi COVID-19 membuat stadion di Indonesia kosong-melompong. Piala Presiden 2022 menandai kembalinya sepak bola ke habitat aslinya, menjadi tontonan bagi semua kalangan.
Ariska Hendra Jaya sudah begitu merindukan menonton sepak bola, terutama Persis Solo. Bersama istri dan anaknya yang masih balita, ia datang ke Stadion Manahan, Solo, Sabtu (11/6/2022).
Ariska dan keluarga kecilnya menonton partai pembuka Piala Presiden 2022 antara Persis Solo melawan PSS Sleman.
Istri Ariska, Delia dan buah hatinya yang bernama Ghaisan begitu antusias kembali ke stadion sekaligus mendukung Persis.
"Saya bersyukur sekali sudah dimulainya sepak bola di Indonesia," ujar Ariska, kepada Bola.net.
"Ini pertama saya bawa anak saya memperkenalkan anak saya kepada sepak bola. Kedua kebetulan pada akhir pekan jadi liburan juga sama keluarga," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Aman Buat Keluarga
Piala Presiden 2022 juga menjadi kesempatan pertama Ariska mengajak keluarga kecilnya menonton di stadion. Dia merasa bahwa stadion sudah ramah untuk perempuan dan anak-anak.
"Insyaallah sepak bola sekarang kan sudah gak kaya zaman dulu ya. Sekarang masyarakat sudah banyak yang sadar akan keamanan. Jadi insyaallah aman lah buat keluarga," ucap Ariska.
"Alhamdulillah senang kan weekend biasanya juga jarang ketemu cuma seminggu sekali. Jadi weekend diajak keluar ya senang saja," timpal sang istri.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Kehilangan Arah Tanpa Luka Modric: Usia 40 Tahun, tapi Sangat Menentukan
Liga Italia 13 Januari 2026, 21:41
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









