Cetak Hat-trick, Pablo Rodriguez Ukir Sejarah Bagi Madura United
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 20:20
Pablo bermain luar biasa pada pertandingan ini, ujar Gomes.
Ini adalah sejarah. Ini pertama kalinya ada hat-trick di tim ini, sambung pelatih asal Brasil tersebut.
Sebelumnya, Madura United sukses mengalahkan Persiba Balikpapan pada laga pekan keenam mereka di ISC A 2016. Tiga gol Pablo Rodriguez Aracil membawa tim berjuluk Laskar Sape Kerap ini memenangi laga yang dihelat di Stadion Gelora Bangkalan Madura, Senin (13/06) dengan skor 3-1
Sementara itu, menurut Gomes, dalam laga kemarin bukan hanya Pablo yang bermain luar biasa. Semua anak asuhnya bermain apik pada laga tersebut.
Semua pemain tak kalah luar biasa dalam bermain. Kekompakan lini tengah dan lini belakang kami sangat bagus, tutur Gomes.
Di sektor penjaga gawang, Herry Prasetya juta tak kalah bagus. Beberapa kali, ia membuat penyelamatan dengan baik sekali, tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Wasit Oki Dwi Putra Sayangkan Suporter MU Nyalakan Flare
- Dipaksa Keluar Karena Flare, Ini Perasaan Wasit Oki Dwi Putra
- Akui Kecolongan, Madura United Minta Maaf ke Wasit Oki
- Jadi Korban Flare, Wasit Oki Dwi Putra Enggan Salahkan Suporter
- Alfred Riedl Tangani Timnas Indonesia, Ini Kata Evan Dimas
- Pemain Calon Anggota Polisi Tak Harus Gabung Bhayangkara SU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bali United vs Madura United di BRI Super League 30 Agustus 2025
Bola Indonesia 29 Agustus 2025, 19:48 -
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persita Tangerang 24 Agustus 2025
Bola Indonesia 23 Agustus 2025, 17:43
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04