Clear Ayo! Indonesia Bisa Dinilai Memuaskan
Editor Bolanet | 29 Maret 2015 22:02
Anak-anak di sini menunjukkan fighting spirit dan performa luar biasa, ujar Johan.
Overall, kami puas dengan perhelatan di Malang ini, sambungnya.
Sebelumnya, pada Sabtu-Minggu (28-29 Maret 2015) Kota Malang menjadi tuan rumah babak province round Clear Ayo! Indonesia Bisa di Jawa Timur. Pada babak ini, 16 tim bertarung memperebutkan gelar juara provinsi. Selain itu, para penggawa 16 tim itu saling berusaha menunjukkan kemampuan terbaik mereka untuk memikat pemandu bakat Manchester United Soccer School dan legenda klub berjuluk Setan Merah itu, Park Ji-Sung.
Usai melakoni laga-laga sengit, akhirnya Mahaputra Karangploso Malang sukses menjadi juara ajang ini. Pada laga final, mereka menaklukkan Triple S Kediri melalui adu penalti.
Putra Kusuma Batu sukses meraih gelar juara ketiga usai mengalahkan Randuagung
Juara pertama gelaran ini diganjar uang pembinaan sebesar Rp 8 juta dari Clear. Sementara, runner-up mendapat Rp 4 juta.
Juara ketiga mendapat uang pembinaan sebesar Rp 2,5 juta. Sementara, juara keempat mendapat hadiah sebesar Rp 1,5 juta.
Selain mencari tim terbaik di tiap daerah, ajang ini juga mencari 11 pemain terbaik dari seluruh Indonesia untuk mengikuti kamp pelatihan Manchester United Soccer School di Old Trafford, markas besar Manchester United.
Rencananya, April 2015 ini akan kita umumkan siapa saja yang akan terbang ke Manchester, tandas Johan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Park Ji-Sung Miris Lihat Kualitas Lapangan di Indonesia
Bola Indonesia 30 Maret 2015, 16:36
-
Park Ji-Sung Puji Talenta Muda Indonesia
Bola Indonesia 30 Maret 2015, 15:32
-
Kurniawan DY: Semangat Juang Pemain Jatim Ungguli Daerah Lain
Bola Indonesia 29 Maret 2015, 22:22
-
Clear Ayo! Indonesia Bisa Dinilai Memuaskan
Bola Indonesia 29 Maret 2015, 22:02
-
Park Ji-Sung: Pesepakbola Muda Harus Cari Kesenangan, Bukan Kemenangan
Bolatainment 29 Maret 2015, 18:08
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









