Demi Lisensi AFC, PSM Harus Benahi Stadion Andi Mattalatta
Editor Bolanet | 25 Oktober 2012 20:15
Berbagai poin penting yang perlu dipenuhi saat verifikasi kembali dipaparkan dalam pertemuan antara klub-klub ISL dan IPL dengan Asian Football Confederation (AFC) yang digelar 23-24 Oktober di Jakarta.
CEO PSM, Rully Habibie, menjelaskan bahwa beberapa poin seperti aspek legal atau badan hukum, finance atau keuangan, administrasi dan manajemen, aspek supporting, serta sponsor, sudah terpenuhi. Sisa stadion yang mesti dilengkapi.
Kalau stadion, memang kita belum memilikinya dan kita berencana menyewa Stadion Andi Mattalatta. Permasalahan stadion memang merata di semua klub karena memang belum ada ada satu pun klub di Indonesia yang punya stadion sendiri, katanya.
Sebenarnya, AFC telah melakukan verifikasi terhadap Stadion Andi Mattalatta, tahun lalu. Saat itu masih ditemukan sejumlah kekurangan yang harus segera dibenahi agar bisa memperoleh poin atau skor yang lebih baik. Kondisi stadion saat ini dinilai belum layak 100 persen.
Masalah lampu stadion yang tidak semua menyala dengan sempurna karena bohlamnya sudah rusak. Rumput di lapangan juga sempat disoroti pelatih Petar Segrt karena agar keras sehingga bisa mencederai pemain.
Mereka (AFC) akan kembali melakukan verifikasi dengan lebih ketat dan detail. Sebelum verifikasi berlangsung, AFC mengingatkan kembali apa-apa syarat-syarat klub profesional, termasuk yang terkait dengan stadion, jelasnya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Standar Verifikasi, AFC Dinilai Tak Tegas
Bola Indonesia 7 November 2013, 13:58
-
Pengelola Stadion Andi Matalatta Makassar Mengeluh Travo Dicuri
Bola Indonesia 1 November 2013, 09:52
-
Bola Indonesia 30 Oktober 2013, 15:27

-
Pengelola Stadion Andi Mattalatta Usir Pemain PSM
Bola Indonesia 4 Januari 2013, 20:44
-
Stadion Andi Mattalatta Bakal Pakai Rumput Sintetis
Bola Indonesia 13 November 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







