Di Kamerun, Tchoyi Lebih Tenar Ketimbang Pacho Kenmogne
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 17:09
Beberapa waktu lalu saya sempat bertanya pada Herman Dzumafo (penggawa Mitra Kukar asal Kamerun) tentang Tchoyi. Menurutnya, di Kamerun, jarang ada yang tahu Kenmogne. Namun, hampir semua orang tahu siapa Tchoyi, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Ini salah satu hal yang buat kita yakin dia pemain bagus dan layak kita kontrak, sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus dipastikan telah meminang Tchoyi sebagai salah satu andalan mereka di lini depan musim depan. Dia akan bahu-membahu bersama Samsul Arif dan Cristian Gonzales untuk mendulang gol demi gol bagi tim asuhan Suharno ini.
Dari riwayat karirnya, Tchoyi merupakan pemain papan atas untuk hitungan kompetisi Indonesia. Selain pernah berlaga di Premier League bersama West Brom, pemain berusia 31 tahun ini juga sempat merasakan ketatnya kompetisi di Jerman. Selain itu, dia juga sempat tujuh tahun berseragam Timnas Kamerun.
Lebih lanjut, Ruddy mengaku bahwa apiknya penampilan Tchoyi juga sudah diakui tim pelatih Arema. Bahkan, menurut asisten pelatih Arema, Joko Susilo, dia sudah tahu kualitas Tchoyi hanya dari rekaman aksi pemain tersebut di youtube.
Kata Mas Joko, kalau pemain memiliki banyak rekaman di Youtube, berarti dia pemain bagus, tandas Ruddy sembari tertawa. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Siap Bantu Persipura Jayapura Persiapkan Diri Jelang Piala AFC
Bola Indonesia 26 April 2021, 21:24
-
Pelatih Anyar Arema FC dari Eropa
Bola Indonesia 26 April 2021, 18:11
-
Gagal Pinang Alfredo Vera, Arema FC Sepakat dengan Pelatih Asing
Bola Indonesia 26 April 2021, 17:27
-
Soal Izin Kompetisi 2021, Ini Harapan Arema FC
Bola Indonesia 26 April 2021, 17:06
-
Bukan Persipura, Arema FC Akui Diajak Beruji Coba oleh Bali United
Bola Indonesia 23 April 2021, 11:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


