Diisukan Bakal Lepas Zokora, Ini Kata Semen Padang
Asad Arifin | 25 Juli 2017 19:24
Bola.net - - Manajemen Semen Padang menanggapi rumor adanya rencana mereka melepas Didier Zokora pada bursa transfer paruh musim Liga 1 ini. Kabau Sirah mengaku peluang untuk mencari marquee player anyar masih terbuka.
Manajemen Semen Padang mengaku saat ini sedang melakukan evaluasi pada tim mereka, khususnya pemain asing. Evaluasi ini dilakukan tak terkecuali pada keberadaan marquee player mereka, Didier Zokora.
Lebih lanjut, Win juga mengisyaratkan akan adanya perombakan komposisi pemain asing. Namun ia belum bisa menentukan siapa pemain yang bakal dilepas.
Semua pemain asing memang kita evaluasi. Siapa yang diganti dan penggantinya akan kita putuskan dalam pekan ini, ujar Manajer Semen Padang, Win Bernadino pada Bola.net.
Selain melakukan evaluasi pemain asing, Win menyebut manajemen Semen Padang bakal mengubah komposisi pemain lokal. Ia menyebut kemungkinan besar mereka bakal menambah amunisi di sektor gelandang.
Selama ini, terlihat jika kita kurang pilihan di sektor tengah. Kemungkinan besar bakal ada penambahan di sana, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






