Diminati Gresik United, Persebaya Pagari Manahati
Editor Bolanet | 14 Mei 2014 12:36
Manahati masuk dalam radar GU setelah klub berjuluk Laskar Joko Samudro tersebut gagal mendaratkan gelandang pekerja keras, I Gede Sukadana. Pihak Arema Cronus selaku klub yang menaungi Sukadana menolak opsi peminjaman yang diajukan oleh manajemen GU.
Mendengar Manahati diminati oleh GU, Persebaya mengaku tak heran. Sport Director Persebaya, Dhimam Abror Djuraid mengungkapkan, siapapun klub pasti menginginkan jasa alumni SAD tersebut. Apalagi Manahati selalu bermain apik di tiap pertandingan.
Wajar saja. Tim manapun pasti tertarik pada Lestusen karena performanya stabil sepanjang musim ini, ucap Abror ketika dihubungi , Rabu (14/5) siang.
Melihat penampilannya, baik ketika membela Timnas U-23 maupun Persebaya, Abror memuji Manahati sebagai salah satu pemain terbaik di Indonesia. Nilai plus lainnya adalah, Manahati adalah pemain serba bisa. Selain mampu memerankan gelandang bertahan, ia juga piawai sebagai bek tengah.
Dia salah satu gelandang bertahan terbaik di Indonesia. Ditambah lagi dia juga multiskill, imbuh mantan ketua PSSI Jawa Timur ini.
Lantas apakah Persebaya membiarkan Manahati hijrah ke tim lain. Dengan tegas Abror membantah kemungkinan itu. Menurut Abror, Manahati adalah aset berharga Persebaya.
Posisinya sangat vital di Persebaya dan tidak akan kami lepas karena dia bagian dari proyek masa depan Persebaya, pungkas Abror. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Hadapi Persebaya, Rudi Genjot Fisik Pemain PSM
- Rudi Ingin Balas Kekalahan Atas Persebaya
- Persebaya Jalani Uji Coba Tertutup di Bangil
- Pilih Matsunaga atau Chena, Gresik United?
- Jeda Kompetisi, Persita Tangerang Tetap Berlatih
- Persela Kesulitan Datangkan Pemain Baru
- Persebaya Terancam Batal Jajal SM
- Chena dan Pedro Javier Ancam Posisi Pape
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




