Diperkuat Pemain Korsel, Lini Pertahanan Bali United Dinilai Kian Kokoh
Editor Bolanet | 7 Mei 2016 21:03
Kehadiran Ahn akan memperkuat tim ini terutama sektor belakang, ujar Agus Nova.
Kami akan menjalani kompetisi yang cukup panjang. Pastinya sangat diperlukan adanya rotasi pemain di setiap pertandingan, sambungnya.
Bali United bakal menghadapi Persipura Jayapura pada laga lanjutan ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Minggu (08/05).
Lebih lanjut, kian kokohnya lini belakang Bali United ini kian menebalkan optimisme Agus Nova. Menurut eks penggawa Gresik United ini, timnya berpeluang mencuri satu poin di kandang Mutiara Hitam. Menurutnya tidak ada yang tidak mungkin asal para pemain bisa tampil konsisten selama pertandingan.
Seluruh Indonesia sudah tahu Persipura tim bagus, apalagi mereka akan bermain di kandang sendiri. Namun bukan berarti peluang untuk mencuri poin dari mereka tidak ada sama sekali, tuturnya.
Kami bisa saja memperoleh satu poin atau bahkan tiga poin asal kami mampu meredam kecepatan pemain mereka selama 90 menit, Agus Nova menandaskan. (den/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League, Bali United vs Arema FC 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:31
-
Link Nonton Live Streaming Bali United vs Dewa United - BRI Super League Hari Ini
Bola Indonesia 29 Desember 2025, 15:03
-
Bali United vs Dewa United: Jan Olde Riekerink Bidik Kemenangan di Laga ke-100!
Bola Indonesia 29 Desember 2025, 08:18
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Dewa United 29 Desember 2025
Bola Indonesia 28 Desember 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













