Divaldo Tak Permasalahkan Kembalinya Persebaya ke Tambaksari
Editor Bolanet | 25 Mei 2012 19:30
Empat laga Persebaya sebelumnya selalu dilangsungkan di Gelora Bung Tomo (GBT). Yakni dua laga Indonesian Premier League (IPL) menjamu Arema Indonesia IPL dan Bontang FC, serta dua laga persahabatan menjamu Timnas Indonesia dan Negeri Sembilan baru-baru ini. Melawan Persibo Bojonegoro, Minggu (27/5) Panitia Pelaksana (panpel) Persebaya kembali menggelarnya di G10N.
Di GBT sendiri, lapangan dan rumputnya jauh lebih bagus ketimbang G10N. Kondisi itu mendukung permainan bola-bola pendek cepat ala Divaldo. Bahkan mereka selalu menang di empat laga yang dilangsungkan di stadion anyar tersebut.
Tak masalah. Memang kita tahu gaya permainan kita, tapi lapangan (G10N) sekarang sudah oke, ujarnya saat ditanya tentang kembalinya Persebaya ke G10N.
Meski lebih sering menggunakan G10N sebagai tempat latihan rutin, Divaldo sendiri sempat mengkambing-hitamkan rumput lapangan tersebut. Saat ditekuk Semen Padang di putaran pertama lalu, ia menyebut lapangan seperti kubangan lumpur.
Kita tahu stadion Bung Tomo cocok dengan tim kita. Tapi ini 10 Nopember ini juga sudah lama. Persebaya juga sudah juara (Unity Cup lawan Kelantan FA) di lapangan ini, tandasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30









