Duo Persija Berebut Kursi Tim PON Jatim
Editor Bolanet | 24 Februari 2016 09:54
Bersama striker Persatu Tuban, M Nasir, Rama dan Vava adalah kandidat terkuat untuk bergabung dengan tim asuhan Hanafing. Sampai saat ini Coach Hanafing belum memutuskan nama untuk kuota tersisa, tutur media officer tim PON Jatim, Arief Syaifudin.
Karena hanya diperbolehkan menggunakan lima pemain profesional, Hanafing harus memilih dua dari tiga pemain tersebut. Sebab tim PON Jatim sudah mendaftarkan tiga nama, yaitu M Zaenuri, serta duo pemain Surabaya United, Sahrul Kurniawan dan M Fatchurohman.
Sekarang sudah tidak ada polemik lagi dalam penggunaan pemain profesional. PB PON sudah mengeluarkan keputusan, lima pemain profesional boleh membela daerahnya masing-masing di Pra-PON nanti, ungkap Arief.
Untuk diketahui, Nasir adalah striker Persatu Tuban. Sementara Rama yang biasa beroperasi di sektor bek sayap, saat ini tercatat membela Persija Jakarta. Sedangkan Vava merupakan pemain versatile di Persija. Dia bisa bermain sebagai stopper dan striker. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













