Eks Penggawa Arema dan Persib Resmi Berstatus WNI
Rero Rivaldi | 8 Juli 2017 16:31
Bola.net - - Asa Herman Dzumafo Epandi untuk menjadi warga negara Indonesia akhirnya menjadi kenyataan. Pemain asal Kamerun ini telah resmi disahkan sebagai WNI.
Disahkannya status Dzumafo sebagai WNI tercantum dalam Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI nomor M.HH-75.AH.10.01-2. Dalam surat ini disebutkan bahwa status kewarganegaraan Dzumafo telah ditetapkan oleh Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H Laoly pada 7 Juni kemarin.
Dzumafo Epandi Herman dilahirkan di Douala pada tanggal 21 Februari 1980, suami dari Maria Makdalena Hutahaean Warga Negara Indonesia, sebagai Warga Negara Indonesia berdasarkan Pasal 19 Undang-Undang nomor 12 Tahun 2006 tentang kewarganegaraan Republik Indonesia, demikian tercantum dalam surat tersebut.
Dzumafo sendiri merupakan sosok yang sangat familiar di sepakbola Indonesia. Pemain berdarah Kamerun ini pertama kali bermain di Indonesia bersama PSPS Pekanbaru.
Setelah itu, ia melanjutkan petualangannya di kasta tertinggi kompetisi bersama sejumlah klub tenar macam , Persib Bandung dan Mitra Kukar. Terakhir, ia memperkuat Persela Lamongan.
Sementara itu, usai didepak Persela Lamongan di pertengahan musim ISC A 2016 lalu, ia pulang ke Pekanbaru. Namun, asanya untuk memperkuat PSPS, yang kini bermain di Liga 2, harus terhambat. Pasalnya, sesuai regulasi, hanya pemain lokal yang bisa bermain di Liga 2.
Saat ini, setelah resmi berstatus WNI, bisa jadi asa Dzumafo untuk bermain di menjadi kenyataan.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







