Eks Persib Kagumi Totalitas dan Loyalitas Vujovic
Aga Deta | 1 Juli 2017 22:55
Bola.net - - Mantan sayap kanan Persib Deden Suparhan mengaku sangat terkesan dengan sosok Vladimir Vujovic. Deden kagum dengan kesetiaan dan tanggung jawab Vujovic terhadap panji Maung Bandung.
Vujovic kini sudah menjadi sosok idola bagi bobotoh berkat penampilannya di atas lapangan yang tidak mengenal kompromi sehingga sangat ditakuti lawan-lawannya. Selain itu, loyalitas pemain asal Montenegro ini juga sudah tidak perlu diragukan lagi.
Dia sosok penting di Persib. Selalu memberikan rasa aman. Sebagai pemain asing, saya justru merasa hati dia seperti orang Bandung. Saya salut sama Vujovic, ungkap Deden di situs resmi Persib Bandung.
Emosi pemain yang akrab disapa Vlado itu terkadang suka meledak-ledak di atas lapangan. Namun, Deden melihat hal tersebut sebagai bukti cinta dan rasa memilikinya terhadap Persib.
Contohnya kalau Persib lagi tertinggal, bisa kita lihat, dia (Vujovic) selalu emosional. Emosionalnya itu berusaha agar Persib tidak kalah. Dia selalu berusaha memberikan energi positif terhadap rekan setimnya. Luar biasa, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







