Fandi Eko Utomo Lega Bisa Berkumpul Dengan Keluarga
Editor Bolanet | 27 Juli 2012 23:00
Sejak akhir Juni lalu, Fandi tak pernah bisa pulang ke rumah dan berkumpul keluarganya. Usai mengikuti training camp Timnas U-22 dan dilanjut dengan babak kualifikasi Piala Asia U-22 lalu, ia harus berkumpul dengan tim sepak bola PON Jatim. Selama sepekan terakhir ia dan PON Jatim harus melakoni try out ke Vietnam.
Jadwal PON Jatim sendiri belum lah usai. Pada 1 hingga 18 Agustus nanti juara bertahan PON ini akan kembali melakukan pemusatan latihan di Kediri. Fandi pun mengaku akan memaksimalkan libur empat harinya ini bersama keluarga. Mulai Juni lalu saya tidak pernah kumpul dengan keluarga, ujar Fandi saat tiba di Surabaya dari Vietnam, Jumat (27/7).
Bahkan, jika pagelaran Java Cup 2012 tetap dilangsungkan, bisa-bisa putra pemain Timnas era 90-an, Yusuf Ekodono ini tak memiliki waktu istirahat. Ia diharuskan kembali bersama tim Aji Santoso di Jakarta.
Fandi pun mengaku bersyukur dan lega dengan libur empat hari yang diberikan tim PON Jatim ini. Mungkin kesempatan ini akan saya gunakan untuk berkumpul dengan keluarga. Karena itu kemarin belum bisa saya lakukan, pungkasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fandi Eko Tunggu Hasil Swab untuk Gabung Latihan PSIS Semarang
Bola Indonesia 8 Juni 2021, 00:52
-
Gelandang PSIS Tidak Sepakat dengan Penghapusan Degradasi
Bola Indonesia 11 Mei 2021, 03:10
-
Fandi Eko Utomo Tak Ubah Intensitas Latihan Selama Ramadan
Bola Indonesia 15 April 2021, 14:13
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









