Gagal Menang di Kandang, PBFC Akui Sulit Kalahkan Semen Padang
Editor Bolanet | 21 Juli 2016 12:10
Pertama, saat menjamu Persipura Jayapura di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (15/7). Ponaryo Astaman dan kawan-kawan harus rela dipermalukan tim tamu dengan skor telak, 0-3.
Terakhir kala menjamu Semen Padang di Stadion Segiri, Samarinda, Rabu (20/7) malam. Juara Divisi Utama musim 2014 itu harus rela berbagi poin usai ditahan imbang, 0-0.
Pelatih PBFC, Dragan Djukanovic mengatakan, satu poin yang didapat saat berhadapan dengan Semen Padang tak luput dari buruknya penampilan timnya. Ia pun mengapresiasi permainan skuat Kabau Sirah yang dinilai lebih bagus.
Babak pertama sangat buruk. Kemudian di babak kedua banyak sekali peluang yang didapat, tapi tidak mudah melawan Semen Padang karena serangan baliknya cepat, ujar Dragan.
Hal serupa juga diutarakan oleh penyerang PBFC, Pedro Javier. Menurutnya, rekan satu timnya bermain kurang kompak dan fokus.
Kami harus kerja keras lebih banyak untuk kembali mendapatkan kemenangan, tutur Pedro. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










