Guntur Triaji dan Dio Permana Selangkah Lagi Gabung Persela
Asad Arifin | 13 Desember 2017 19:41
Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso terpikat dengan kemampuan yang dimiliki dua pemain seleksi, Guntur Triaji dan Dio Permana. Aji pun tidak ragu untuk segera memberi rekomendasi pada kedua pemain tersebut.
Sebelum bergabung ke Persela, Guntur tercatat bermain di klub PS TNI. Sementara, Dio seperti diketahui menjadi bagian dari skuat Arema FC. Kedua pemain tersebut dipastikan sudah tidak lagi terikat kontrak dengan klub lamanya.
Menurut Aji, dirinya sudah memberikan rekomendasi kepada manajemen untuk mengikat dua pemain muda potensial tersebut. Karena skill yang dimiliki sesuai dengan kebutuhan tim Kota Soto untuk kompetisi musim depan.
Guntur dan Dio saya rekomendasikan ke manajemen. Segera dilakukan pembicaraan lebih lanjut. Kami memang butuh pemain di poros tengah, ungkap Aji Santoso.
Status Guntur sudah tidak di klub lamanya, Dio juga. Lain-lain sudah tidak ada masalah. Sudah ada kesepakatan dengan kita. Tinggal selangkah lagi, tambahnya.
Tidak hanya itu, Guntur dan Dio juga diproyeksikan untuk menjadi pemain Persela di masa depan. Karena keduanya memang punya skill yang mumpuni dan tikipal pekerja keras. Sehingga cocok dengan karakter yang diinginkan Aji.
Guntur ini pemain bagus dan berpengalaman. Dia kan gelandang serang, kita butuh pemain seperti Guntur tipenya gelandang serang, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





