Hadapi Persib, BSU Parkir Duo Brasil
Editor Bolanet | 11 Juni 2016 19:27
Dalam daftar susunan pemain BSU yang diterima , Ibnu Grahan hanya memainkan dua pemain asing, yakni Khairallah Abdelkbir dan Otavio Dutra. Selebihnya, pelatih berkumis tebal ini menurunkan mayoritas penggawa lokal.
Kiper senior, Wahyu Tri Nugroho masih dipercaya untuk mengawal mistar gawang BSU. Ibnu Grahan memainkan Dutra untuk berduet dengan Indra Kahfi sebagai kapten kesebelasan. Sedangkan Putu Gede Juni Antara dan M. Fatchurohman mengisi pos bek kanan dan kiri.
Dua pemain jebolan Timnas U-19, M. Hargianto dan Evan Dimas Darmono diplot sebagai gelandang bertahan. Di depan mereka, berdiri sosok Abdelkbir. Sementara untuk lini depan, BSU mengandalkan Fandi Eko Utomo, Ilham Udin Armaiyn dan Rudi Widodo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung: Ganjalan yang Iringi Laju Tim di Putaran Pertama BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 16:20
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









