Highlights Piala Presiden 2022: Persija Jakarta 0-2 Barito Putera
Asad Arifin | 18 Juni 2022 23:16
Bola.net -
Thomas Doll sangat berani di laga ini. Ia menurunkan banyak sekali pemain muda yang berasal dari akademi Persija Jakarta. Hal ini memang sudah menjadi rencana awal Doll untuk membagi Persija menjadi dua tim.
Gol-gol Barito Putera pada laga ini dicetak oleh Ryota Noma pada menit ke-71 dan Rafael Silva pada menit ke-86. Barito Putera kini mendapat empat poin dan memimpin klasemen Grup B.
Simak cuplikan pertandingan ya Bolaneters.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













