Huistra Mengaku Kesulitan Kembangkan Sepakbola Indonesia
Editor Bolanet | 9 Desember 2014 15:25
Sepakbola nomor satu di Indonesia. Masyarakat begitu mencintai olahraga ini. Jika dikelola dengan baik, Indonesia punya pemain muda potensial. Saya di sini untuk membantu mengembangkan sepakbola usia muda, grassroot, dan juga di beberapa hal terkait sepakbola, ujar Huistra.
Indonesia sendiri punya banyak pemain berpotensi. Tapi negara ini sangat besar dan membuat sedikit sulit. Kami butuh banyak orang untuk membantu agar terwujud karena tidak bisa dilakukan hanya dengan 10 orang, tambahnya.
Lebih jauh dikatakan Huistra, masih butuh banyak waktu untuk melakukan kunjungan ke beberapa tempat. Utamanya, yang berkaitan dengan sepakbola.
Saya perlu lebih banyak waktu juga untuk bertanya dan berbicara soal banyak hal. Dari situ, saya akan mendapat gambaran tentang Indonesia yang sesungguhnya, pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Djohar Bantah PSSI Tak Transparan Soal Keuangan
- Diminta PSSI, Boy Rafli Amar Tunggu Arahan Kapolri
- Tujuh Klub Terancam Dilarang Tampil di ISL Musim Depan
- FDSI: Ini Kemenangan Bagi Pecinta Sepakbola Nasional
- FDSI: Pelan-pelan, Kebenaran Pasti Yang Akan Menang
- KIP Putuskan PSSI Adalah Badan Publik
- Djohar: PSSI Tak Pecat Riedl
- Perangi Match Fixing, PSSI Bentuk Badan Intelejen
- Djohar Arifin: PSSI Berkomitmen Perangi Judi dan Match Fixing
- Pieter Huistra, Direktur Teknik PSSI Yang Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











