Imbangi Persela, Pelatih Semeru FC Puas
Gia Yuda Pradana | 16 Desember 2017 23:12
Bola.net - - Pelatih Persigo Semeru FC, Putut Wijanarko cukup puas dengan peforma pemainnya setelah mampu mengimbangi Persela Lamongan dalam laga uji coba, Sabtu . The Volcano memaksa Laskar Jokor Tingkir bermain dengan skor akhir 1-1.
Menurut Putut, dirinya cukup puas karena anak asuhnya bisa mengimbangi permainan Persela yang notabene salah satu tim peserta Liga 1. Padahal beberapa pemain yang diturunkan adalah pemain baru dan dikolaborasikan dengan pemain lama.
Permainan cukup, bagus cukup seimbang, kita menyeleksi pemain baru dan pemain asing. Tapi secara tim, dengan pemain yang lama cukup bagus, bisa mengimbangi Persela yang notabene tim Liga 1, ungkap Putut usai pertandingan.
Dikatakan Putut, sebenarnya Nugroho Mardianto dan kolega bisa memenangkan pertandingan. Tetapi ada kesalahan yang seharusnya tidak terjadi sehingga gawang Semeru FC masih bisa dibobol oleh pemain Persela hingga bisa menyamakan kedudukan.
Gol kita memasukkan dulu, tapi ada gol balasan yang seharusnya tidak terjadi. Mungkin persiapan kita kurang, baru pulang dari Piala Walikota Padang langsung gabung, imbuhnya.
Mantan asisten pelatih Bhayangkara FC tersebut menambahkan, pihaknya masih perlu membenahi staminan pemain. Kekompakan tim juga masih perlu diperbaiki karena agar terjadi perpaduan pemain lama dan baru.
Pemain lama 13 orang yang kita pertahankan, sisanya yang baru. Jadi untuk organisasi permainan masih perlu ditingkatkan lagi, pungkasnya.(top/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Lengkap Klub Lolos 12 Besar Liga 2 2023/2024
Bola Indonesia 12 Desember 2023, 07:22
-
Pulih dan Keluar dari Rumah Sakit, Silvio Escobar Pulang ke Lamongan
Bola Indonesia 26 September 2023, 01:50
-
Sempat Tak Sadarkan Diri pada Laga Kontra Persekat, Kondisi Silvio Escobar Membaik
Bola Indonesia 25 September 2023, 21:23
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











