Inilah Skuad All Stars ISL Untuk Perang Bintang 2013
Editor Bolanet | 13 September 2013 16:17
Pemilihan nama-nama pemain kali ini dipilih langsung oleh tim Technical Study Group (TSG) yang dibentuk PT LI. Tim tersebut, bekerja sepanjang musim dalam menganalisa secara teknis seluruh pertandingan di ISL musim 2012-2013, tanpa satu pun yang terlewatkan.
Nantinya, tim All Star ISL terdiri dari 21 pemain dan direncanakan mulai berkumpul di Jakarta pada 17 September 2013, sebelum bertolak ke Jayapura pada 18 September malam.
Skuad All Star ISL Musim 2012-2013:
Penjaga gawang: I Made Wirawan (Persib), Choirul Huda (Persela)
Belakang: Hasim Kipuw (Arema), Supardi (Persib), Thierry Gathussi (Arema), Tonny Sucipto (Persib), Victor Igbonefo (Arema), M Robby (Persisam)
Tengah: Patrice Nzekou (Persiba), A Jufriyanto (Sriwijaya FC), Ahmad Bustomi (Mitra Kukar), M Ridwan (Persib), Tantan (Sriwijaya FC), Greg Nwokolo (Arema), Matsunaga Shohei (Gresik United), Lancine Kone (Persisam), Konate Makan (Barito)
Depan: Beto Goncalvez (Arema), Ferdinand Sinaga (Persisam), Sergio Van Dijk (Persib), Coulibally Djibril (Barito) (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ahmad Bustomi Resmi jadi Pelatih Persema Malang untuk Musim 2024/2025
Bola Indonesia 19 Oktober 2024, 13:56 -
Sergio Van Dijk Yakin Timnas Indonesia Dapat Kemenangan Melawan Bahrain dan China
Open Play 9 Oktober 2024, 08:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04