Inilah Tiga Pemain Persegres Yang Diwaspadai Arema
Editor Bolanet | 6 Maret 2013 18:37
Menurut pelatih Arema, Rahmad Darmawan, tiga pemain yang patut diwaspadai anak asuhnya adalah Shohei Matsunaga, Gustavo Chena dan Aldo Barreto. RD menilai, tiga pemain inilah yang menjadi motor serangan tim asal Gresik tersebut.
Namun, mantan pelatih timnas U-23 ini enggan memfokuskan penjagaan kepada tiga pemain tersebut. Menurutnya, bila tak waspada semua pemain Persegres dapat memberikan kejutan.
Kami akan instruksikan kepada semua pemain supaya jangan lengah, dan tetap konsentrasi sebab kita melihat Persegres secara utuh, sehingga semua pemain perlu diwaspadai, katanya seperti dilansir Antara.
Saat ini Arema menempati peringkat kedua klasemen sementara Indonesia Super League dengan 21 poin dari 10 kali bermain. Sementara tuan rumah Persegres berada di peringkat kedelapan dengan raihan 13 poin dari laga yang sama. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
-
Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








