Jacksen Janji Persipura Lebih Baik di ISL
Editor Bolanet | 18 Januari 2014 17:05
- Ajang Inter Island Cup (IIC) musim 2014 dilalui Persipura Jayapura dengan catatan tidak memuaskan.
Mutiara Hitam bahkan menelan kekalahan 3-4 dari Perseru Serui di Stadion Mandala, Jayapura, Jumat (10/1).
Meski begitu, pelatih Persipura Jacksen F Tiago optimistis bisa berbuat lebih baik di ajang kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014.
Kekalahan melawan Perseru disebabkan karena kami belum kompak dari segi permainan. Tahun ini, skuat Persipura dihuni wajah-wajah baru. Kami memang ditinggal banyak pemain inti, seperti Zah Rahan, Ricardo Salampessi hingga Ortizan Salossa, kata Jacksen.
Di IIC, kami bermain tiga kali dan berhasil mencetak tujuh gol. Pahabol, Ian Louis Kabes, Foday, Ricky Kayame, Nelson Alom dan Titus Bonay bisa mencetak gol. Sehingga, tidak masalah kalau kami tidak lolos babak delapan besar. Dengan skuat yang ada, saya optimistis Persipura bisa memberikan yang terbaik di ISL, pungkasnya. (esa/gia)
Mutiara Hitam bahkan menelan kekalahan 3-4 dari Perseru Serui di Stadion Mandala, Jayapura, Jumat (10/1).
Meski begitu, pelatih Persipura Jacksen F Tiago optimistis bisa berbuat lebih baik di ajang kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014.
Kekalahan melawan Perseru disebabkan karena kami belum kompak dari segi permainan. Tahun ini, skuat Persipura dihuni wajah-wajah baru. Kami memang ditinggal banyak pemain inti, seperti Zah Rahan, Ricardo Salampessi hingga Ortizan Salossa, kata Jacksen.
Di IIC, kami bermain tiga kali dan berhasil mencetak tujuh gol. Pahabol, Ian Louis Kabes, Foday, Ricky Kayame, Nelson Alom dan Titus Bonay bisa mencetak gol. Sehingga, tidak masalah kalau kami tidak lolos babak delapan besar. Dengan skuat yang ada, saya optimistis Persipura bisa memberikan yang terbaik di ISL, pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















