Jadwal Padat, Pelatih Persija Kesulitan Gelar Evaluasi
Aga Deta | 9 Juni 2018 14:21
Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco mengeluhkan jadwal kompetisi Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak musim 2018 yang dinilainya cukup padat. Sebab, hal itu membuatnya sulit melakukan evaluasi usai timnya bertanding.
Akibat jadwal padat tersebut, pelatih berkebangsaan Brasil ini hanya bisa memberikan menu latihan recovery dan taktik jelang laga selanjutnya. Terkait evaluasi dari pertandingan sebelumnya, Teco mengaku hanya berdiskusi dengan pemain.
Setiap pertandingan kami punya evaluasi sendiri, kami lihat yang kurang, dan yang bagus. Waktu kurang kami harus bicara sama pemain, terus harus ada latihan, ujar Teco usai Persija menang telak 0-5 atas PS TNI pada pekan ke-13 di Stadion Sultan Agung, Bantul, DIY, Jumat (8/6/2018) malam.
Jarak Laga Tandang

Kadang-kadang sekarang tidak punya waktu buat latihan, itu masalah di dalam tim ini. Kami dua hari atau tiga hari harus naik pesawat, harus main, terus naik pesawat lagi, lalu di latihan sedikit, kata mantan pelatih fisik Persebaya Surabaya ini.
Jadi kami tidak punya waktu banyak buat koreksi. Kami fokus ke recovery pemain dulu baru kami bicara sama pemain. Tapi sekali lagi kami punya beberapa pertandingan nanti dan kami harus kerja keras, tutup Teco.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









