Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Pekan Ini, 4-7 Agustus 2022
Asad Arifin | 2 Agustus 2022 07:56
Bola.net - Jadwal siaran langsung BRI Liga 1 2022/2023 di Indosiar pekan ini, 4-7 Agustus 2022. Siaran langsung BRI Liga 1 di Indosiar pekan ini salah satunya adalah duel antara Borneo FC Samarinda vs Persib Bandung.
Borneo FC akan menjamu Persib Bandung pada pekan ke-3 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Segiri. Laga antara Borneo FC vs Persib akan dimainkan pada hari Minggu 7 Agustus 2022, siaran langsung di Indosiar.
Di atas kertas, materi pemain Borneo FC dan Persib sama bagusnya. Borneo FC punya Ahmad Nur Hardianto yang sedang onfire. Dia telah mencetak gol. Persib akan bertumpu pada Rachmat Irianto untuk bisa membendungnya.
Pada pertemuan musim lalu, duel Borneo FC lawan Persib berjalan sengit. Laga putaran pertama berakhir dengan skor imbang 0-0. Sementara, pada pertemuan kedua, Persib menang 1-0 lewat gol yang dicetak Mohammed Rashid pada menit ke-63.
Madura United Menang Lagi?

Madura United akan menjamu Persik Kediri pada pekan ketiga BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Ratu Pamelingan. Laga antara Madura United vs Persik akan dimainkan hari Sabtu 6 Agustus 2022, live streaming di Vidio.
Madura United kini berada di puncak klasemen BRI Liga 1. Laskar Sape Kerap selalu menang pada dua laga yang sudah dimainkan. Tim racikan Fabio Lefundes tersebut mencetak 11 gol dan hanya kebobolan satu gol.
Performa Persik sangat kontras jika dibanding Madura United. Persik gagal menang pada dua laga awal. Macan Putih hanya mampu mencetak satu gol dan sudah kebobolan tiga gol. Modal yang tidak bagus untuk menantang Madura United.
Pada perjumpaan musim lalu, Madura United unggul dari Persik. Madura United menang dengan skor 2-0 pada putaran pertama. Lalu, pada putaran kedua, Fachruddin Aryanto dan kolega bermain imbang 2-2 lawan Persik.
Yuk simak jadwal lengkap siaran langsung pekan ke-3 BRI Liga 1 2022/2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Kamis, 4 Agustus 2022

- 20:30 WIB: Bali United FC vs RANS Nusantara (Indosiar)
Jumat, 5 Agustus 2022

- 16:00 WIB: 15:30 WIB: PSM Makassar vs Persija Jakarta (Indosiar)
- 20:30 WIB: PSS Sleman vs Arema FC (Indosiar)
Sabtu, 6 Agustus 2022

- 15.30 WIB: PSIS Semarang vs Barito Putera (Indosiar)
- 18:00 WIB: Madura United FC vs Persik Kediri (Vidio)
Minggu, 7 Agustus 2022

- 16:00 WIB: Borneo FC vs Persib Bandung (Indosiar)
- 18:15 WIB: Persikabo 1973 vs Persis Solo (Vidio)
- 20:30 WIB: Persita Tangerang vs Dewa United FC (Vidio)
- 20:30 WIB: Bhayangkara FC vs Persebaya Surabaya (Indosiar)
Top Skor BRI Liga 1
4 Gol - Lulinha (Madura United)
3 Gol - Ahmad Nur Hardianto (Borneo FC)
2 Gol - Wiljan Pluim (PSM Makassar), Septian Bagaskara (RANS Nusantara FC), Tallysson Duarte (PSS Sleman), Pedro Henrique (Madura United), Taisei Marukawa (PSIS Semarang), Youssef Ezzejjari (Bhayangkara FC), Dimas Drajad (Persikabo 1973)
1 Gol - Ricki Ariyansyah, Malik Risaldi, Beto Goncalves (Madura United), Makan Konate (RANS), William Pacecho (Bali United), M. Sihran (Borneo FC), Gerard Artigas (Persis Solo), Gustavo Tocantins (Persikabo 1973) dll.
Klasemen BRI Liga 1
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2022/2023
- BRI Liga 1: Persita vs Persebaya 2-0, Pendekar Cisadane Kalah Karena Kesalahan Sendiri
- Persebaya vs Persita: Tak Ada Flare, Aji Santoso Apresiasi Ketertiban Bonek
- Persebaya vs Persita 2-0, Mentalitas Jadi Kunci Kemenangan Green Force
- Highlights BRI Liga 1: Persebaya Surabaya 2-0 Persita Tangerang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

