Jafri Sastra Bicara Peluang Starter Silvio Escobar
Ari Prayoga | 16 Mei 2019 06:18
Bola.net - - Penyerang asal Paraguay, Silvio Escobar belum pasti diturunkan sebagai starter ketika PSIS Semarang menjamu Kalteng Putra pada pekan pertama Shopee Liga 1 yang disiarkan Indosiar. Sebab, harus dilihat kondisinya hingga persiapan terakhir.
Menurut pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra, dalam menentukan komposisi starter, dirinya selalu mempertimbangkan kondisi pemain pada pagi hari sebelum pertandingan. Sehingga ia belum bisa menentukan siapa yang diturunkan.
”Semua pemain, tidak hanya Escobar saja, semua pemain apakah kita turunkan untuk menjadi starting eleven tetap kita lihat kondisinya besok pagi,” ungkap Jafri Sastra.
”Ada satu kegiatan besok pagi, baru kita tahu siapa yang bisa kita kasih kepercayaan untuk menjadi starter,” tegas arsitek asal Payakumbuh tersebut.
PSIS Semarang akan menjamu Kalteng Putra, Kamis (16/05) malam. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Moch. Soebroto, Kabupaten Magelang.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Sah Bermain
Sementara menurut General Manager PSIS Semarang, Wahyu ‘Liluk’ Winarto, Silvio Escobar sudah sah bermain untuk Laskar Mahesa Jenar. Sebab, persyaratan administrasi eks Perseru tersebut sudah beres.
”Kalau dari administrasi sih insyaallah clear,” kata Liluk ketika dikonfirmasi Bola.net.
Namun, untuk menentukan apakah Silvio Escobar diturunkan atau tidak tergantung keputusan pelatih. Tentunya, tim pelatih mempertimbangkan kondisi yang bersangkutan karena baru berlatih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








