Jafri Sastra Diberi Jatah Libur Sebelum Teken Kontrak dengan PSIS
Ari Prayoga | 12 Desember 2018 03:46
Bola.net - Manajemen PSIS Semarang memberikan jatah libur kepada Jafri Sastra setelah berakhirnya kompetisi Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Jafri diberikan kesempatan untuk pulang kampung sebelum meneken kontrak baru.
Menurut General Manajer PSIS Semarang, Wahyu 'Liluk' Winarto, pihaknya memberikan kesempatan kepada jafri sastra untuk berkumpul bersama keluarga setelah melalui kompetisi yang cukup ketat dan menegangkan.
"Kemarin kita dari kompetisi tegang semua, jadi kita berikan waktu sepuluh hari untuk bisa istirahat dulu coach jafri di rumah, bertemu keluarga biar ke sini fresh," kata Liluk kepada Bola.net.
Setelah kembali ke Semarang, barulah mantan pelatih Mitra Kukar tersebut akan menandatangani kontrak dengan PSIS. Dan Liluk memastikan bahwa Jafri Sastra tidak akan berpaling ke klub lain karena sudah sepakat bertahan di Semarang.
"Memang secara tanda tangan memang belum, tapi coach Jafri sudah setuju apa yang kita tawarkan, termasuk durasi dua tahun," tegasnya.
Jafri Sastra sendiri mendapat tawaran kontrak hingga akhir 2020 di PSIS Semarang. Kerja sama jangka panjang tersebut sesuai dengan misi klub untuk bisa menjuarai Liga 1 dua musim dua tahun yang akan datang.
Video Menarik
Berita video komentar pilihan tiga The Jak soal warna jersey Persija Jakarta. Warna apa yang mereka pilih, merah atau oranye?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs PSS Sleman 9 Mei 2025
Bola Indonesia 9 Mei 2025, 06:14
-
PSIS vs PSS, Finalnya Zona Degradasi BRI Liga 1
Bola Indonesia 8 Mei 2025, 10:28
-
Mungkinkah PSIS Semarang Selamat dari Degradasi?
Bola Indonesia 2 Mei 2025, 15:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



