Jakmania Inginkan Perbaikan Manajemen Klub
Editor Bolanet | 10 Agustus 2012 11:20
Sebelum melakukan perekrutan pemain, The Jak ingin manajemen sehat dulu. Yakni, manajemen yang berkemampuan dan berdaya saing tinggi. Hal tersebut menjadi kebutuhan mendasar sebuah klub. Meski, hadirnya prestasi tetap tidak melupakan peran pelatih, ujar Sekjen Jakmania, Richard Achmad Supriyanto kepada .
Acara yang akan digelar di Sekretariat Jakmania, Stadion Lebak Bulus, mulai pukul 17.00 WIB ini memang digunakan untuk menghadapi masalah dalam artian luas. Masalah yang dihadapi manajemen dalam arti luas yaitu masalah personalia, pendekatan terhadap pemain, suporter, dan lainnya. Pokoknya, manajemen harus lebih baik dan profesional demi lahirnya prestasi, lanjutnya.
Dikatakannya lagi, pihaknya mengundang seluruh Jakmania, baik anggota maupun simpatisan untuk bisa hadir. Sebab, juga akan dilaksanakan doa bersama untuk hadirnya kebaikan di Persija dan Jakmania ke depannya.
Ini merupakan agenda rutin The Jak setiap datangnya bulan Ramadan. Kami mengadakannya secara gratis, tutupnya
(esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta 18 Oktober 2025
Bola Indonesia 17 Oktober 2025, 19:30
-
4 Pemain Timnas Indonesia Gabung, Persija Semakin Percaya Diri Melawan Persebaya
Bola Indonesia 17 Oktober 2025, 16:28
-
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







