Jokdri: Penyatuan Liga Adalah Tantangan Terbesar
Editor Bolanet | 4 Oktober 2012 21:24
Pada pertemuan pertama pasca rapat kedua Joint Committee beberapa waktu lalu ini, PT LI dan PT LPIS masih membahas 'road map' penyatuan dua liga yang ada saat ini, yakni Indonesia Super League (ISL) dan Indonesian Premier League (IPL).
Selain itu, pada rapat yang dihadiri oleh CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono dan CEO PT LPIS, Widjajanto juga membahas masalah standarisasi klub.
Menurut Joko, hanya dengan sisa waktu sampai akhir tahun ini. Semua pihak yang terkait harus memanfaatkan waktu yang ada dengan baik karena ini adalah tantangan terbesar. Makanya kita tidak ingin kehilangan momen dengan waktu yang pendek ini, kata Joko Driyono.
Menurut dia, apabila konsep liga baru telah terbentuk maka perjuangan klub-klub yang ada saat ini, baik dari kompetisi ISL maupun IPL akan jauh lebih berat karena harus berjuang di kompetisi dan memenuhi syarat untuk liga baru. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











