Juara Piala Kemerdekaan Tantang Persebaya
Editor Bolanet | 4 Oktober 2015 14:29
Tawaran dari Tanah Batak tersebut dibeberkan oleh Chusnul Faried. Kami mendapatkan banyak tawaran uji coba dari sejumlah klub. Selain Persatu Tuban, tim lainnya adalah PSMS Medan, ungkap salah satu petinggi PT Persebaya Indonesia (PI) ini. Besar kemungkinan tawaran ini disodorkan September lalu.
Saat PSMS menjalani pertandingan final turnamen Piala Kemerdekaan 2015 melawan Persinga Ngawi di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT). Namun untuk saat ini kami fokus di uji coba lawan Persatu Tuban dulu, tegas Faried. Laga ini akan dilangsungkan di Stadion Loka Jaya, 18 Oktober mendatang.
Untuk menyongsong pertandingan kontra Laskar Ronggolawe itu, Persebaya Surabaya sudah menjalani latihan rutin selama dua kali dalam seminggu. Kami juga menjalani game lawan tim lokal. Setidaknya ada tiga game sebelum berangkat ke Tuban, pungkas Faried. [initial]
Baca Juga:
- Ngotot Gunakan Nama Persebaya, Gede Siapkan Langkah Hukum
- Peran Vital Evan Dimas di Tim PON Jatim
- Pelatih PON Jatim Meremehkan Evan Dimas Cs
- Usut WO Bonek FC, Tim Transisi Ingin Semifinal Piala Presiden Tetap Jalan
- Subsidi dari Mahaka Sudah Dialokasikan ke Pemain Bonek FC
- Membangkang, Bonek FC Tak Mau Bayar Denda
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










