Jumat Besok, Semen Padang Bertolak ke Kalimantan
Editor Bolanet | 25 Februari 2016 17:54
Rencananya, kita bakal berangkat ke Balikpapan pada Jumat (25/02) lusa, ujar Nilmaizar, pada .
Kita akan ada waktu persiapan di sana untuk pertandingan pertama pada tanggal 29 Februari, sambungnya.
Semen Padang sendiri bakal mengikuti Turnamen Piala Gubernur Kaltim yang bakal dihelat mulai 27 Februari ini. Pada turnamen ini, Semen Padang bakal bermain di Grup C bersama Surabaya United, tim PON Kaltim dan Persiba Balikpapan, yang menjadi tuan rumah grup ini.
Sementara itu, dalam turnamen ini, Nilmaizar memastikan tak akan membawa seluruh skuatnya. Dari 28 orang pemain Semen Padang, mantan arsitek Timnas Indonesia ini hanya membawa 22 sampai 24 orang pemain.
Nanti saya akan diskusikan dulu dengan manajemen mengenai berapa yang akan kita bawa, tandas pria kelahiran Payakumbuh Sumatera Barat ini. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



