Kembali ke PSM, Ferdinand Disodori Kontrak Panjang
Asad Arifin | 21 Maret 2018 20:13
Bola.net - - CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin memastikan Ferdinand Sinaga bakal kembali memperkuat timnya. Dia menyebut pihaknya berencana akan menyodorkan kontrak jangka panjang kepada penyerang berusia 29 tahun itu.
Pria yang akrab disapa Appi ini mengungkapkan alasannya menerima kembali Ferdinand karena sudah terjamin kualitasnya. Oleh karena itu, dia ingin pemain yang memperkuat timnas Indonesia di Piala AFF 2016 itu bisa dikontrak dalam jangka panjang.
Ferdinand itu menurut kami pemain yang berkualitas. Saya mau tawarin kontrak panjang saja sekalian, ujar Appi kepada Bola.net.
Sebelumnya pada Januari 2018, Ferdinand meninggalkan PSM dan memilih untuk bergabung dengan klub Liga Super Malaysia, Kelantan FA. Namun tiga bulan di sana, mantan pemain Persib Bandung itu memutuskan mengundurkan diri karena alasan keluarga.
Kemarin dia minta izin baik-baik ke saya kalau mau mencoba peruntungan di luar negeri. Saya bilang sama dia kalau umpamanya selesai, balik lagi saja ke PSM, sambungnya.
Ferdinand itu sudah menjadi bagian keluarga dari PSM yang sudah terjalin lama. Sekarang dia sudah di Makassar, kalau saya sekarang di Jakarta. Nah, besok saya pulang ketemu sama dia, Appi mengakhiri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04