Klasemen Piala Presiden 2018 Grup A-E usai Laga Kedua
Haris Suhud | 26 Januari 2018 15:09
Bola.net - - Seluruh klub pada masing-masing grup di Piala Presiden 2018 telah menjalani pertandingan kedua. Lima klub yang menduduki puncak klasemen sementara di antaranya adalah PSMS Medan, Mitra Kukar, Madura United, Persija Jakarta dan Arema FC.
Pertandingan terakhir laga kedua Piala Presiden 2018 ditandai dengan pertemuan antara Arema FC menghadapi PSIS Semarang yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang, pada hari Kamis (25/1) kemarin.
Pasukan Joko Susilo mampu memenangkan pertandingan tersebut dengan skor 3-1. Dengan hasil tersebut, klub berjuluk Singo Edan tersebut kemudian menggeser posisi Bhayangkara FC yang hanya mendapatkan hasil imbang ketika bertemu dengan Persela Lamongan.
Berikut ini klasemen sementara babak penyisihan Piala Presiden dari A hingga E:
Grup A
1 PSMS MEDAN 2 2 0 0 4 1 3 6
2 SRIWIJAYA FC 2 1 0 1 3 1 2 3
3 PERSIB BANDUNG 2 1 0 1 1 2 -1 3
4 PSM MAKASSAR 2 0 0 2 1 5 -4 0
Grup B
1 MITRA KUKAR FC 2 2 0 0 3 0 3 6
2 PS BARITO PUTERA 2 1 1 0 5 3 2 4
3 KALTENG PUTRA 2 0 1 1 1 2 -1 1
4 MARTAPURA FC 2 0 0 2 2 6 -4 0
Grup C
1 MADURA UNITED 2 2 0 0 8 1 7
2 PERSEBAYA SURABAYA 2 1 1 0 3 1 2 4
3 PS TNI 2 0 1 1 2 4 -2 1
4 PERSERU SERUI 2 0 0 2 0 7 -7 0
Grup D
1 PERSIJA JAKARTA 2 2 0 0 5 0 5 6
2 BALI UNITED 2 2 0 0 6 4 2 6
3 BORNEO FC 2 0 0 2 2 5 -3 0
4 PSPS RIAU 2 0 0 2 2 6 -4 0
Grup E
1 AREMA FC 2 1 1 0 5 3 2 4
2 BHAYANGKARA FC 2 1 1 0 2 1 1 4
3 PERSELA LAMONGAN 2 0 2 0 3 3 0 2
4 PSIS SEMARANG 2 0 0 2 1 4 -3 0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: PSM Makassar vs Arema FC 19 Oktober 2025
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 23:46 -
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15
LATEST UPDATE
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04