Klub Menolak, Menpora Ngotot Kompetisi Tetap Jalan
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 12:12
Imam menegaskan bahwa pihaknya akan tetap mengusahakan kompetisi berputar di bawah tim transisi, karena tidak ingin para pemain dan pelatih menjadi korban dari persoalan ini.
Kalau nyata-nyata tidak mau memutar, kami tidak mau jatuh korban baru. Mungkin buat operator baru dan liga baru, ujar Imam.
Langkah tersebut akan diambil setelah PT Liga Indonesia menyampaikan surat penolakan tertanggal 4 Mei yang dikirim langsung kepada Menpora. PT Liga Indonesia hanya bersedia menjalankan kompetisi di bawah persetujuan PSSI.
Penolakan menjadi semakin tegas setelah klub-klub QNB League musim 2015, yang memiliki saham mayoritas, menyatakan tetap mengikuti PSSI. Klub menolak berkompetisi di bawah Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) karena khawatir mendapat sanksi dari FIFA.
Mereka menolak dan ada surat. Mereka tidak mau kecuali di bawah PSSI. Belum ada kemauan baik dari PT Liga Indonesia. Tentu kami siapkan beberapa rencana. Dalam surat, sampai 9 Mei tidak ada kejelasan memutar kompetisi, pemerintah ambil langkah berikut, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Barcelona Menang, tapi Cedera Pedri Bukan Kabar Bagus
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:28
-
Liverpool Pesta Gol di Markas Marseille, Tandang Kian Tak Terkalahkan
Liga Inggris 22 Januari 2026, 11:14
-
Rahasia Dominik Szoboszlai Bisa Cetak Gol Cantik ke Gawang Marseille
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:12
-
Jadi Tuan Rumah Seri 3 Proliga 2026, Bandung BJB Tandamata Harapkan Dukungan Penuh Penonton
Voli 22 Januari 2026, 11:10
-
Kesabaran Chelsea dan Pujian Liam Rosenior
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:06
-
Liverpool Bekuk Marseille 3-0, Arne Slot: Tidak Semudah yang Terlihat!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:58
-
Cole Palmer Menghilang di Laga Chelsea vs Pafos, Cedera Lagi?
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:45
-
Liam Rosenior: Crystal Palace Dulu, Baru Napoli!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:33
-
Bawa Juventus Kalahkan Benfica, Khephren Thuram: Semoga Kami Bisa Juara!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:25
-
Juventus Bekuk Benfica, Luciano Spalletti: Kami Memang Layak Menang!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:17
-
Hasil Lengkap Pertandingan Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








