KPSI Sambut Baik Terbentuknya Tim Task Force Menpora
Editor Bolanet | 11 Desember 2012 23:45
- Dibentuknya tim task force bentukan Menpora disambut baik oleh KPSI. Melalui ketua umumnya, La Nyalla Mahmud Mattalitti, pihaknya siap bekerja sama agar Indonesia terhindar dari sanksi FIFA.
Dari awal kami memang tidak ingin keluar dari statuta dan MoU. Jadi, kami siap menerima task force dengan tangan terbuka, kata La Nyalla, Selasa (11/12) malam.
Ditambahkan oleh La Nyalla, pihaknya sebenarnya telah lama mengupayakan agar Indonesia dari ancaman sanksi FIFA. Salah satunya dengan tak keluar dari MoU yang telah diteken di Kuala Lumpur beberapa waktu lalu.
Sebelumnya Agung Laksono yang menjabat sebagai pejabat sementara (Pjs) Menpora melakukan pertemuan dengan Rita Subowo (Ketua KOI), Tono Suratman (Ketua KONI) dan Agum Gumelar. Dari pertemuan itu disepakati untuk membentuk tim task force guna menyelamatkan Indonesia dari sanksi FIFA. (ant/dzi)
Dari awal kami memang tidak ingin keluar dari statuta dan MoU. Jadi, kami siap menerima task force dengan tangan terbuka, kata La Nyalla, Selasa (11/12) malam.
Ditambahkan oleh La Nyalla, pihaknya sebenarnya telah lama mengupayakan agar Indonesia dari ancaman sanksi FIFA. Salah satunya dengan tak keluar dari MoU yang telah diteken di Kuala Lumpur beberapa waktu lalu.
Sebelumnya Agung Laksono yang menjabat sebagai pejabat sementara (Pjs) Menpora melakukan pertemuan dengan Rita Subowo (Ketua KOI), Tono Suratman (Ketua KONI) dan Agum Gumelar. Dari pertemuan itu disepakati untuk membentuk tim task force guna menyelamatkan Indonesia dari sanksi FIFA. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04