Kurang Pemain, Persebaya Panggil Tim U-21
Editor Bolanet | 9 September 2014 11:43
Dari 20 pemain yang dikoleksi oleh Rahmad Darmawan, hanya tersisa 13 penggawa saja. Dari ke-13 pemain itu, tiga di antaranya merupakan penjaga gawang. Sedangkan sisanya adalah pemain lapangan.
Jumlah itu jelas kurang mencukupi untuk menggelar latihan. Apalagi jika dilakukan game internal. Oleh sebab itu, Rahmad menyiapkan rencana cadangan. Yakni meminta pemain Persebaya U-21 untuk bergabung latihan.
Kami akan kembali meminta pemain Persebaya U-21 untuk ikut. Agar latihan bisa berjalan baik. Sebelumnya memang sudah biasa seperti ini, tapi kali ini jumlahnya memang lebih banyak, jelas pelatih yang akrab disapa RD ini.
harus kehilangan banyak pemain akibat pemanggilan ke Timnas U-23 dan cedera. Tercatat sebanyak lima pemain harus gabung ke skuat Garuda Muda. Mereka adalah Fandi Utomo, Novri Setiawan, Dedi Kusnandar, Alfin Tuasalamony, dan Manahati Lestusen.
Sedangkan dua pemain yang dibekap cedera adalah bek Ricardo Salampessy dan Abdul Rahman Lestaluhu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











