Liga 1 Tanpa Penonton, Bek Persela Janji Tetap Fight
Ari Prayoga | 24 Juli 2020 01:23
Bola.net - Bek Persela Lamongan, M. Zaenuri merespon keputusan PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) untuk menggulirkan kompetisi tanpa penonton. Dia menilai hal itu akan berpengaruh terhadap pemain.
Kompetisi tanpa penonton disampaikan melalui surat pemberitahuan LIB bernomor 244/LIB-COR/VII/2020. Keputusan itu berlaku untuk semua pertandingan tanpa terkecuali.
"Kalau menurut saya sih kurang semangat (tanpa penonton), soalnya kan suporter itu semangat kami di lapangan," katanya kepada Bola.net.
Tetapi, sebagai pemain, Zaenuri tidak bisa berbuat banyak. Karena kompetisi tanpa penonton itu merupakan aturan dari pemerintah dan PSSI untuk menekan penyebaran Covid-19.
"Mau gimana lagi, sudah anjurannya pemerintah dan PSSI, jadi ya harus tetap semangat," tegas mantan pemain Arema FC tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Jadi Kerugian
Artinya, Zaenuri tetap bertekad untuk tampil maksimal bersama Persela. Karena penampilannya di lapangan akan sangat berpengaruh terhadap masa depannya.
"Kalau kami enggak fight, kami yang rugi sendiri buat tahun depannya," tegas Zaenuri.
Secara mental, dia juga menilai tidak akan terlalu berpengaruh. Kecuali untuk pemain-pemain muda yang masih kurang jam terbang.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










