Lika-liku Karier Somen Tchoyi di Eropa Sebelum Gabung Arema
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 12:12
Pemain kelahiran 29 Maret 1983 silam itu mengawali kiprahnya di liga Eropa saat bergabung dengan klub Prancis, pada 2004 silam. Sejak saat itu, ia malang-melintang di liga-liga negara benua biru.
Sempat bergabung dengan dua klub Norwegia, dan , nama Tchoyi mulai melambung saat memperkuat klub Austria, Red Bull Salzburg. Di klub itulah ia mencicipi ketatnya kompetisi antarklub Eropa, Europa League.
Performa cukup apik Tchoyi pun menarik minat klub Premier League, West Brom. Ia pun ditransfer dengan banderol 3 juta euro pada musim panas 2010 silam.
Dilansir Transfermarkt, nilai jual Thcoyi sempat mencapai titik tertinggi saat membela The Baggies, yakni 4 juta euro pada 2011 lalu, namun sejak saat itu, sejalan dengan penampilannya yang semakin menurun, banderol Thcoyi pun juga ikut terjun bebas.
Sempat tak memiliki klub selama setengah musim, Tchoyi akhirnya berlabuh di klub Bundesliga, FC Augsburg pada awal tahun 2013, namun hanya bertahan setengah musim saja dan nilai jualnya menurun hingga ke titik 500 ribu euro.
Sejak itu ia menjalani banyak seleksi di klub-klub Malaysia, Singapura, dan beberapa negara lainnya sebelum akhirnya berlabuh di Malang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Tak Jadikan Trofeo Bhayangkara Sebagai Acuan
Bola Indonesia 1 Februari 2017, 13:58
-
Arema FC Tegaskan Status Ahmad Nufiandani
Bola Indonesia 18 Januari 2017, 16:02
-
Arema FC Batal Pinang Kapten Timnas Afghanistan
Bola Indonesia 13 Januari 2017, 09:09
-
Penggawa Bali United Ikut Berduka Atas Wafatnya Achmad Kurniawan
Bola Indonesia 12 Januari 2017, 15:35
-
AK Wafat, Perpanjangan Kontrak Pemain Arema FC Ditunda
Bola Indonesia 11 Januari 2017, 15:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







