Link Live Streaming BRI Liga 1 Persib Bandung vs Madura United 26 Mei 2024 di Vidio
Aga Deta | 26 Mei 2024 17:00
Bola.net - Persib Bandung akan menghadapi Madura United pada leg pertama final BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Minggu (26/5/2024). Laga Persib vs Madura United dimainkan mulai pukul 19.00 WIB, siaran langsung Indosiar dan live streaming di Vidio.
Persib Bandung menyingkirkan Bali United untuk mengamankan tempat di final. Setelah bermain 1-1 di leg pertama, tim asuhan Bojan Hodak menang 3-0 pada leg kedua.
Sementara itu, Madura United tampil cukup bagus saat menghadapi Borneo FC di semifinal. Usai menang 1-0 di leg pertama, Madura United mengamankan kemenangan 3-2 pada leg kedua.
Simak jadwal, siaran Langsung, dan live streaming Persib Bandung vs Madura United di bawah ini.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Persib Bandung vs Madura United
Pertandingan: Persib Bandung vs Madura United
Kompetisi: BRI Liga 1 2023/2024
Stadion: Si Jalak Harupat
Hari: Minggu, 26 Mei 2024
Jam: 19.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Perkiraan Susunan Pemain
Persib Bandung (4-3-3): Kevin Mendoza; Rezaldi Hehanusa, Alberto Rodriguez, Nick Kuipers, Henhen Herdiana; Stefano Beltrame, Dedi Kusnandar, Marc Klok; Ciro Alves, David da Silva, Febri Hariyadi.
Pelatih: Bojan Hodak.
Madura United (4-2-3-1): Lucas Frigeri; Dodi Alekvan, Fachruddin Aryanto, Cleberson, Koko Ari; Jacob Mahler, Hugo Gomes; Riyatno Abiyoso, Francisco Rivera, Malik Risaldi; Dalberto Belo.
Pelatih: Rahmat Basuki.
Klasemen BRI Liga 1 2023/2024
Baca Juga:
- Hasil BRI Liga 1 Bali United vs Borneo FC: Skor 0-0
- Nick Kuipers Ceritakan Kebangkitan Persib di BRI Liga 1, dari Zona Degaradasi ke Perebutan Juara: Pelatih Lama Tidak Menginginkan Saya
- Pelatih Persib Puji Banyak Pemain Madura United: Rivera, Malik Risaldi, Jaja, Dalberto, Cleberson, dan Frigeri
- Permintaan Khusus Pelatih Persib Bandung ke Bobotoh: Buatlah Stadion Si Jalak Harupat Berisik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Link Streaming Newcastle vs Benfica Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:29 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04