Link Live Streaming Persib Bandung vs Port FC - Piala Presiden 2025
Gia Yuda Pradana | 6 Juli 2025 14:30
Bola.net - Persib Bandung akan mengawali langkah di Grup B Piala Presiden 2025 dengan laga kontra Port FC. Laga Persib Bandung vs Port FC ini digelar di Stadion Si Jalak Harupat dan bakal kick-off pukul 15.30 WIB hari ini, Minggu, 6 Juli 2025.
Bolaneters dapat menyaksikan laga ini lewat siaran langsung Indosiar. Selain itu, laga ini juga dapat ditonton melalui layanan live streaming aplikasi Vidio di ponsel atau HP.
Persib adalah juara BRI Liga 1 dua musim beruntun. Sementara itu, Port FC merupakan klub asal Thailand yang diperkuat pemain-pemain seperti Asnawi Mangkualam (Indonesia) dan Irfan Fandi (Singapura).
Prediksi Starting XI Persib Bandung vs Port FC
Persib Bandung (4-2-3-1): Teja Paku Alam; Henhen Herdiana, Julio Cesar, Hamra Hehanusa, Alfeandra Dewangga; Marc Klok, Luciano Guaycochea; Beckham Putra, Wiliam Marcilio, Saddil Ramdani; Uilliam Barros
Pelatih: Bojan Hodak
Port FC (4-3-3): Somporn Yos; Asnawi Mangkualam, Matheus Lins, Irfan Fandi, Kevin Deeromram; Tanaboon Kesarat, Peeradol Chamrasamee, Worachit Kanitsribumphen; Brayan Perea, Matheus Pato, Bordin Phala
Pelatih: Alexandre Gama
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Bandung vs Port FC
- Kompetisi: Piala Presiden 2025
- Pertandingan: Persib Bandung vs Port FC
- Tempat: Stadion Si Jalak Harupat
- Hari, tanggal: Minggu, 6 Juli 2025
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Siaran langsung: Indosiar
- Live streaming: Vidio
- Link streaming klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Nonton Live Streaming Persib Bandung vs Port FC di Piala Presiden 2025 Lewat HP
- Jadwal Kick-off Persib Bandung vs Port FC di Piala Presiden 6 Juli 2025
- Prediksi Piala Presiden: Persib Bandung vs Port FC 6 Juli 2025
- Jadwal Lengkap Persib Bandung di Piala Presiden 2025
- Jadwal Siaran Langsung Piala Presiden 2025 Hari Ini, Minggu 6 Juli 2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 28 Januari 2026, 17:32
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30








