Live Streaming Shopee Liga 1 di Vidio: Persipura vs Bhayangkara
Gia Yuda Pradana | 7 November 2019 13:30
Bola.net - Persipura Jayapura akan menjamu Bhayangkara FC pada pekan ke-27 Shopee Liga 1 2019, Kamis (7/11/2019). Pertandingan di Stadion Gelora Delta Sidoarjo ini bisa dinikmati melalui live streaming di Vidio.
Persipura saat ini menempati peringkat 3 dengan perolehan 43 poin dari 24 pertandingan (M12 S7 K5). Sementara itu, Bhayangkara berada di posisi 10 dengan 32 poin dari 26 laga (M7 S11 K8).
"Pada putaran pertama, tim lain berpikir mudah mengalahkan kami karena prestasi saat itu sedang buruk. Sekarang, kontestan lain berambisi mengalahkan kami dengan misi menahan laju Persipura di papan atas. Itulah menariknya sebuah kompetisi," kata pelatih Persipura, Jacksen F Tiago.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persipura Jayapura vs Bhayangkara FC bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming

Persipura Jayapura vs Bhayangkara FC
- Stadion: Gelora Delta, Sidoarjo
- Hari: Kamis, 7 November 2019
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Live streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Crvena Zvezda vs Celta Vigo - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 29 Januari 2026, 20:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Liverpool vs Newcastle 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Elche vs Barcelona 1 Februari 2026
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 00:59
-
Proliga 2026: Jakarta Pertamina Enduro Bangkit di Saat Tepat, Medan Falcons Jadi Korban
Voli 30 Januari 2026, 22:47
-
Negosiasi Transfer Marcus Rashford: Barcelona Ajukan Opsi Lain ke MU
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:43
-
Presiden Barcelona Amankan Dua Pemain La Masia: Tidak Dilepas!
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi BRI Super League: Persis vs Persib 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:39
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSBS Biak 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:33
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30











