Madura United Pesta Gol ke Gawang Persegres
Asad Arifin | 4 November 2016 18:16
Bola.net - - Madura United pesta gol ketika menjamu Persegres Gresik United di Stadion Gelora Bangkalan, Jumat (4/11) petang. Laskar Sape Kerap menghancurkan Laskar Joko Samudro dengan skor telak 4-1. Tambahan tiga poin membuat Madura United kembali ke posisi pertama Indonesia Soccer Championship (ISC).
Kedua tim sama-sama bermain pincang di pertandingan ini. Madura United tak diperkuat tiga pemain inti, yakni Bayu Gatra, Engelberd Sani dan Erick Weeks Lewis. Sedangkan Persegres tak bisa memainkan Oh In-Kyun yang mengalami cedera, dan Patrich Wanggai.
Sempat kesulitan pada menit awal pertandingan, Madura United baru berhasil membongkar pertahanan Persegres pada menit ke-18. Slamet Nur Cahyono menjadi sosok protagonis setelah sundulannya gagal ditangkap M. Irfan, kiper Persegres. Skor 1-0 bertahan hingga jeda pertandingan.
Lepas dari ruang ganti Madura United kembali mencetak gol. Kali ini giliran Patrich Wanggai yang mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-51. Ada peran Slamet Nur Cahyono di gol ini. Sebab Slamet adalah pemberi assist atas lahirnya gol Wanggai.
Madura United menggandakan skor menjadi 3-1 saat Fabiano Beltrame berhasil mengonversi assist Slamet menjadi gol di menit ke-75. Pesta gol masih berlanjut pada menit ke-88. Kali ini giliran Elthon Maran yang mencetak gol. Elthon memaksimalkan umpan Dane Milovanovic.
Persegres hanya mampu mencetak gol hiburan di menit ke-90+1 lewat Hendri Satriadi. Skor 4-1 untuk Madura United bertahan hingga pertandingan selesai.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Hasil Al Nassr vs Al Shabab: Menang 3-2 Tanpa Gol Cristiano Ronaldo
Asia 18 Januari 2026, 04:14
-
Hasil Nottm Forest vs Arsenal: Tanpa Gol, tapi The Gunners Aman di Puncak
Liga Inggris 18 Januari 2026, 02:33
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




