Maldini dan Muchlis Hadi Dikontrak PSM Selama 4 Tahun
Editor Bolanet | 18 Desember 2013 19:28
Dengan demikian, PSM resmi menjadi bapak angkat Maldini dan Muchlis. Kedua pemain juga akan menjadi bagian dari tim PSM Makassar dan bakal membela tim Ayam Jantan dari Timur di masa mendatang.
Direkrutnya Maldini dan Muchlis membuktikan bahwa PSM siap menjalankan program sebagai bapak angkat dengan menjadikan pemain timnas U-19 sebagai pemain PSM, kata direktur Utama PsM, Rully Habibie.
Kontrak keduanya pun spesial karena berdurasi panjang, yaitu 4 tahun. Ini pertama kalinya PSM mengontrak pemain dengan durasi yang cukup lama. Selama ini, manajemen biasa mengontrak pemain dengan durasi 1 tahun.
Ini pertama kalinya PSM mengontrak pemain dengan durasi panjang yaitu 4 tahun. Ini sebagai aset tim di masa depan, ujar Rully.
Semoga ini bisa memotivasi kedua pemaun untuk bisa lebih baik dan berprestasi baik di timnas maupun di klub PSM, lanjutnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Nonton Streaming Persib vs PSM di Indosiar dan Vidio Hari Ini
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:11
-
Persib Terancam Pincang saat Menjamu PSM Makassar di BRI Super League
Bola Indonesia 26 Desember 2025, 22:53
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs PSM Makassar 27 Desember 2025
Bola Indonesia 26 Desember 2025, 04:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









