Manajemen Arema Cronus Tak Ikut Campur Soal Konvoi Aremania
Editor Bolanet | 4 April 2016 14:19
Manajemen tidak tahu-menahu tentang adanya rencana konvoi, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo, pada
Manajemen tidak mengadakan atau mengkoordinir kegiatan konvoi. Ini hak mutlak Aremania, sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sukses meraih gelar juara Piala Bhayangkara usai mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-0 pada laga final. Dua gol Arema Cronus, pada pertandingan yang dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (03/04) dicetak Raphael Maitimo dan Sunarto.
Sementara itu, Walikota Malang, M. Anton membeber rencana konvoi untuk memperingati kemenangan Arema Cronus ini. Menurutnya, konvoi bakal dihelat pada Rabu (06/5) mendatang.
Lusa akan diarak dalam konvoi keliling Kota Malang, Rabu besok. Kita mengapresiasi kemenangan ini, tegas Anton di sela peresmian Taman Malabar, Kota Malang, Senin (04/4), seperti dilansir Merdeka.com.
Lebih lanjut, pria yang karib disapa Abah Anton ini menghimbau Aremania dan warga Malang Raya yang akan berkonvoi untuk mematuhi aturan. Ia juga menyebut akan memberikan pengawalan dalam acara konvoi tersebut.
Harus mempertimbangkan pengguna jalan yang lain dan tidak ugal-ugalan di jalanan, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













