Mengenaskan, Pembinaan Sepakbola di Jatim Mandek
Editor Bolanet | 1 Juli 2016 10:45
Haruna menceritakan tentang fenomena peserta seleksi Madura United U-21 yang jumlahnya sangat besar, lebih dari 600 orang. Mereka tak hanya datang dari Pulau Garam, ada pula dari sejumlah kota di Jawa Timur (Jatim) seperti Kediri hingga Malang.
Mungkin di satu sisi ini berkah bagi Madura United karena kita bisa menyeleksi banyak pemain.Tapi ada fenomena tidak sederhana. Itulah fakta bahwa perjalanan pembinaan sepakbola di Jawa Timur ini mandek, kritik Haruna.
Mantan manajer Persebaya ini menilai, para pesepakbola muda kekurangan wahana atau wadah untuk menampung talenta-talenta yang waktunya berkembang itu. Padahal, ini seharusnya menjadi tugas dari Asprov PSSI Jatim.
Pemain banyak atau hasil pembinaan banyak, tapi tidak terserap ke klub, perkumpulan atau turnamen. Sehingga begitu ada seleksi di sebuah tim, datang dia dengan berbondong-bondong. Ini seperti fenomena gunung es. Ini baru U-21 lho, bagaimana yang usia di bawahnya, tutupnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Semen Padang 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:17
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










